Kamis, 12 Maret 2015

PARTAI HANURA BATAM MEMBENTUK TIM PENJARIANGAN BALON WALUKOTA BATAM



PARTAI HANURA BATAM MEMBENTUK TIM PENJARIANGAN BALON WALUKOTA BATAM



PARTAI HATI NURANI RAKYAT (HANURA) BATAM MULAI MEMPERSIAPKAN DIRI MENYAMBUT PEMILIHAN KEPALA DAERAH (PILKADA) KOTA BATAM PADA DESEMBER 2015 MENDATANG//

PARTAI INI MEMBENTUK TIM TUJUH YANG NANTINYA BAKAL MENYELEKSI KANDIDAT WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA UNTUK BERTARUNG DALAM PERHELATAN POLITIK TERSEBUT// SESUAI DENGAN NAMANYA, TIM TUJUH TERSEBUT BERJUMLAH TUJUH ORANG KADER HANURA DAN DIKETUAI OLEH UBA INGAN SIGALINGGING//

UBA  INGA SINGALINGGING MENJELASKAN DALAM PENJARINGAN KANDIDAT INI, PADA PRINSIPNYA TIDAK ADA SATU PARTAI PUN YANG BISA MENGUSUNG CALON WALI KOTA. KOALISI ANTAR-PARTAI TETAP HARUS TERJADI DAN HAL ITU YANG MENDASARI HANURA MEMBUKA DIRI//

PRINSIPNYA PARTAI HANURA JUGA TERBUKA UNTUK MENGUSUNG ATAU MENDUKUNG KANDIDAT WALI KOTA DAN WAKIL WALI KOTA DARI EKSTERNAL PARTAI// KATA UBA SAAT KONFERENSI PERS/ KAMIS (12/3/2015)//

HINGGA SAAT INI PARTAI HANURA KOTA BATAM MELIHAT ADA BANYAK KANDIDAT /YANG DIANGGAP LAYAK MEMIMPIN BATAM DAN DIMAJUKAN PADA PILKADA TAHUN 2015 INI//

DIANTARANYA ADALAH AMIR HAKIM SIREGAR/ IWAN KRISNAWAN/ RUDI/ JHON KENNEDY ARITONANG/ RIA SAPTARIKA, ISTONO/ REKAVENY/ ASMIN PATROS/ AGUSSAHIMAN/ ASNAH/ HARIPINTO TANUWIDJAJA/ GANI LASYA/ UDIN P. SIHALOHO,/ ZAINAL ABIDIN/ IMAN SUTIAWAN/ RIKI SYOLIHIN/ HARTOYO SIRKOEN DAN JEFRIDIEN//

VISUAL PENJELASAN KETUA TIM JARINGAN/ UBA INGAN SIGALINGGING//

KETUA DPC PARTAI HANURA BATAM IWAN KRISNAWAN MENGATAKAN/ MESKIPUN SUDAH MEMPUNYAI NAMA-NAMA KANDIDAT TETAPI TIDAK MENUTUP KEMUNGKINAN/ BAGI KANDIDAT LAINNYA UNTUK MENDAFTARKAN DIRI MELALUI PARTAI YANG DI DIRIKAN  WIRANTO INI.//

IWAN MENAMBAHKAN/ NANTINYA TIM TUJUH AKAN MELAKUKAN SURVEI, DAN DARI HASIL SURVEI INI DIPUTUSKAN SIAPA YANG AKAN DIUSUNG KATA IWAN//

BERBEDA DENGAN PARTAI POLITIK LAINNYA/ BIASANYA DARI PUSAT YANG MEMUTUSKAN SOSOK KANDIDAT/ DI HANURA PENGURUS PARTAI TINGKAT KOTA AKAN MEMUTUSKAN SIAPA KANDIDAT YANG AKAN DIUSUNG//

VISUAL PENJELASAN KETUA DPC PARTAI HANURA BATAM/ IWAN KRISNAWAN

NIKOLAKA AMUN MAMA STV BATAM MELAPORKAN




Tidak ada komentar:

Posting Komentar